Rabu, 12 September 2012

saat LOGAT bersuara




Saat LOGAT membuktikan!!!!!!



BHINEKA TUNGGAL IKA berbeda-beda suku dan bahasa,tetapi tetap satu juga “INDONESIA”
sebuah semboyan indonesia yang menggambarkan betapa berbeda-beda nya suku dan bahasa bangsa indonesia,terdapat lebih dari 300 etnik dan suku yang ada di indonesia dan jika kita sebutkan one by one mungkin bisa jadi ratusan,bahkan ribuan halaman tulisan ini…


Sangat indah,sedikit lucu dan agak membingungkan ketika kita berkunjung ke suatu daerah yang belum kita kenal dengan suku dan bahasa yang belum kita ketahui sebelum nya,dan atau mungkin di saat kita mempunyai teman-teman baru dari luar daerah kita,meskipun sama-sama hidup di pulau jawa,logat antara jawa surabaya,jawa jogja,atau jawa bagian timur (sekitaran lumajang,jember dan sekitar nya) akan terasa berbeda,baik bahasa,susunan kata maupun intonasi yang keluar dari suara merdu mereka,
dan beruntung lah anda apabila mempunyai banyak teman yang berada jauh dari daerah tempat asal kita,karena secara tidak langsung anda akan bertambah wawasan tanpa jauh-jauh pergi ke sono kemari untuk mengetahui nya.
dan saya salah satu orang beruntung itu pemirsa…


 
* teman “GUE” anak JAKARTE…
ketika pertama kali bertemu mungkin tak ada yang terasa berbeda,karena awal pertemuan dengan mereka,mereka menggunakan bahasa indonesia yang baik dan benar,namun sangat berbeda ketika beberapa jam sudah berlalu dan kita semakin akrab…kata-kata LOE-GUE sangat mendominasi pembicaraan bareng teman “GUE” yang baru ini.intonasi ucapan bahasa indonesia menjadi sedikit aneh ketika bahasa meraka tersingkron atau berkombinasi dengan bahasa betawi salah satu suku asli ANAK JAKARTE. “LOE_GUE_END”  hehe…

 
Sobat “BETA” dari KUPANG…kesan lucu,aneh,kocak,pembangkit suasana melekat erat pada mahluk yang satu ini,entah dulu waktu kecil dia makan apa sehingga bisa secerdas itu!!! ”ROK km makan apa sih??kok unyu2 gitu??!!” intonsai cepat dan gerak bibir yang susah di ikuti menjadi ciri khas si guys yang satu ini,toh meskipun sudah fasih berbahasa jawa dengan baik dan sedikit agak ngawur,tetap saja sangat terasa susunan kata yang berbeda ketika roki mulai berbahasa.kalo ingin tau bagaimana sensasinya,monggo silahkan di coba deh sedikit talking-talking with sobat satu ini…di jamin ngakak..
“ TERIMAKASIH KAKA,BETA SUDAH TIDAK JAUH LAGI AMBIL AIR”…salah satu bait kata sponsor salah satu merk air mineral terkenal.

 

Konco “ENGKOK” teko LUMAJANG…
tak kalah konyol nya dengan teman BETA dari kupang,konco reng LUMAJANG ini juga punya kekonyolan yang khas dan kekonyolan waktu di jogja ketika nitip ngeCASH hape ke teman nya.dan akhir nya keluarlah sebuah ungkapan ”itulah letak kebodohan mu guys”(uppsss….sory kawan,saya Cuma sekedar mengenang).
toh meskipun si dia menggunakan bahasa yang sama dengan bahasa yang saya pakai sehari-hari,namun cita rasa nya sangat berbeda bung..taste sedikit ke maduraan agak terasa ketika sedikit “NGOCAK” with teman yang satu ini,toh meskipun si dia bukan berasal dari pulau garam,dan tak ada madura-madura nya,karna nenek moyang nya berasal dari tulungagung dan trenggalek,namun sory banget ya fer…logat mu lo cong..ndoremak iki???hehe…#peace

 
Konco “KULO” ndugi MAGELANG… 
tutur kata yang halus khas orang jawa,dengan lemah lembut namun kadang-kadang juga agak nyleneh menjadi kan “rencang ndugi” magelang ini sebagai sosok yang khas,asli bocah jawa tengah..namun sedikit terkontaminasi lah tutur bahasa nya ketika kala itu kang Saefudin berkenan untuk mengantar kan rombongan orang gila ke MERBABU..kata-kata khas SUROBOYOAN sangat mendominasi di sini,dan semoga tidak benar-benar mengkontaminasi bahasa kisanak….

 
Asli “AREK” suroboyo…
 susunan kata-kata dengan intonasi yang sangar dan khas arek suroboyo sangat melekat disini,dengan kata-kata ”JANC*K”, “JAMP*T”, “G*TEL” sangat mendominasi kata-kata arek sitok iki,entah apa yang dimakan mahluk aneh dengan sedikit kekonyolan yang cukup berbahaya,dan bwerwaspadalah dan tahan nafas,serta siap-siap tertawa lepas ketika jalan bareng arek iki…
Sor….sory yo c*k..,podo-podo arek suroboyoe iki…







 apapun bahasa nya tetapi tetap INDONESIA

1 komentar: